• Bahasa

Semua Berita SKPD

Zakat Penghasilan ASN Di Kabupaten Garut Capai Rp26 Miliar Per Tahun
Mar 19, 2024

GARUT, Tarogong Kidul - Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Garut, Abdullah Efendi, mengungkapkan bahwa zakat penghasilan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Garut telah mencapai..

Kebakaran Rumah Terjadi Di Desa Mancagahar, Pameungpeuk, Tidak Ada Korban Jiwa
Mar 17, 2024

Garut, Pameungpeuk - Pada Sabtu, 16 Maret 2024, sekira pukul 21.00 WIB, sebuah rumah di Kp. Rt.02 Rw.05 Desa Mancagahar, Kecamatan Pameungpeuk dilaporkan mengalami kebakaran. Menurut laporan dari.....

Kasatlantas Polres Garut Ajak Keterlibatan Masyarakat Jaga Keamanan Berlalu Lintas
Mar 15, 2024

GARUT, Tarogong Kidul - Dalam upaya menjaga keselamatan, Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasatlantas) Polres Garut, Iptu Aang Andi Suhandi, mengajak peran aktif orang tua dalam mengawasi anak-anak....

Awas, Ancaman DBD Meningkat Di Garut : Diduga Faktor Curah Hujan Tinggi Jadi Penyebab Utama
Mar 13, 2024

GARUT, Tarogong Kidul - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Garut mengonfirmasi peningkatan drastis kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) pada awal tahun ini. Menurut Kepala Bidang Pencegahan dan....

Satpol PP Garut Berhasil Amankan 325 Botol Miras Jelang Ramadan
Mar 11, 2024

GARUT - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Garut melakukan operasi penindakan minuman keras (miras) dan penyakit masyarakat (Pekat) menjelang bulan suci Ramadan. Operasi yang dilakukan..

DPPKBPPPA Gencar Sosialisasikan Perlindungan Anak
Feb 28, 2024

GARUT, Tarogong Kidul - Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak (DPPKBPPPA) Kabupaten Garut mengadakan sebuah Sosialisasi Perlindungan Khusus....

Tata Ruang Kampung Dukuh Garut Masuk WBTb Provinsi Jawa Barat Tahun 2024
Feb 24, 2024

GARUT, Garut Kota - Tata Ruang Kampung Dukuh, Desa Ciroyom Kecamatan Cikelet Kabupaten Garut, ditetapkan menjadi salah satu dari 36 Warisan Budaya Takbenda (WBTb) Jawa Barat Tahun 2024 oleh.....

BPBD Garut Gandeng Tiga Perguruan Tinggi Jepang Terkait Penelitian Kerangka Pengurangan Risiko Bencana
Feb 23, 2024

GARUT, Tarogong Kaler - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut bersama dengan beberapa lembaga pendidikan tinggi dari Jepang dan Indonesia menggelar Workshop Penelitian....

www.garutkab.go.id

Dikelola oleh :
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Garut
Jl. Pembangunan No. 181, Garut, 44151
Provinsi Jawa Barat

+62 262 4895000
[email protected]
[email protected]
DiskominfoGRT
DiskominfoGRT